Kamis, 24 November 2011

Musim Cintaku

Dengarkanlah aku..
Kau memang tak ketahui siapa aku,
Tapi ketahuilah CINTA ini
Yang hanya tercipta untukmu..


Bila aku harus memilih
Aku akan memilih musim hujan,
Agar aku bisa terus menghujanimu dengan CINTA
Aku akan memilih musim semi,
Dan perlihatkan padamu ada CINTA dihati yang selalu bersemi
Hanya untukmu...


Akan kuhindari kemarau,
Agar tak akan CINTA ini kering...
Takkan ada musim gugur,
Karena kupastikan CINTA ini takkan sempat gugur...


Aku cintaimu...Dan ingin terus cintaimu...
Aku rindukanmu...Dan ingin terus rindukanmu...
Aku dambakanmu...Dan ingin terus dambakanmu...
Rasa ini ada, karena kau ada...
Dan saat kau tak ada, rasa ini tetap ada...
Karena inilah caraku mencintaimu...






Notes: mungkin saat ini gw bisa tulis begitu, tapi gw gak tau kedepannya??? akankah sama dengan yang gw tuliskan itu? akankah cinta ini terus menjadi seperti yang gw gambarkan dalam tulisan ini??? jawabannya: gw gak tau !? tapi setidaknya, dia...gak akan luput dari ingatan gw...dan CINTA ini, gw akan ingat selalu...I love Him,-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar